Selasa, 04 September 2012

JENIS-JENIS PRINTER




  • Dot matrix printer
Cara kerja printer ini dengan menghentakan printhead ke pita untuk membentuk karakter.







  • Inkjet printer
Cara kerjanya dengan menyemprotkan cairan tinta ke kertas.

  • Laser printers
printer ini memiliki  kecepatan yang tinggi.





 CARA MENGINSTALL LOCAL PRINTER
-klik start > printers and faxes >add a printer
atau
-start > control panel > printers and other hardware

MENGOPRASIKAN PRINTER
-klik menu start > klik menu Printers and faxes
-klik kanan pada jenis printer yang kita gunakan,
-klik tombol printing preferences
-klik tombol portait untuk tegak dan landscape untuk tidur
-klik tombol ok


PENGENALAN SCANNER
scanner merupakan periferal komputer yang berguna untuk memindai (men-scan) gambar atau dokomen ke dalam bentuk digital.

scanner terbagi atas 2(dua) jenis, yaitu:

  • Hand-held scanner
  • plat bed scanner


INSTALL SCANNER
  • scanner telah terkoneksi dengan baik ke komputer
  • start>controlpanel>scanner&cameras>add an imaging devices
  • setelah tampil add scanner wizard klik next untuk menginstal driver
  • pilihlah tipe scanner sesuai manufakturnya, klik next > ...>finish.jika tidak ada maka :
  • masukan CD instalasi kemudian tekan tombol have a disk klik next>...>finish
  • lanjutkan dengan menginstal software untuk memindai seperti software OCR
  • Restarlah komputer


MEMINDAI DOKUMEN
  • nyalakan scanner
  • letakkan dokumen yang di pindai pada lensa
  • set-lah software scanner (program OCR). jalankan Scansoft Omnipage Pro kemudian lakukanlah setting : proses, bahasa, sumber, deskripsi, metode export
  • klik start&proses pemindaian berlangsung
  • bacalah proof dokumen yang sudah di pindai
  • simpanlah file sesuai dengan format dokumen yang di inginkan.



MEMINDAI GAMBAR
  • nyalakan scanner & letakkan gambar diatas lensa
  • jalankan program arcsoft photostudio 2000(atau program pengolah gambar lainnya)
  • importlah gambar dengan mengklik icon scanner kemudian tekan tombol scan & proses pemindaian berlangsung
  • editlah hasil pemindaian bila perlu, kemudian tekan tombol clear agar bisa menyimpan
  • dari menu pilih save as dan pilihlah tipe format gambar hasil pemindaian



Tidak ada komentar:

Posting Komentar